28 Januari 2009

Jatuh dari tangga

Rabu sore kemarin ( 28 Jan 09 ), Elora jatuh dari tangga yang ada di teras depan rumah Om Agus ( Memenk ) saat disuapi oleh Ibu' Yanx.
Elora jatuh karena hilang keseimbangan saat akan mengikuti Bu' Nana ( Ibu'nya Memenk ) yang akan menyuapi dik Memenk yang ada di atas sepeda. Ibu' Yanx langsung bergerak cepat dan mengompress luka Elora menggunakan air hangat, selesai memberihkan badan Elora dan mengompres luka Elora, bapak Yanx datang dan langsung menerima berita kalau Elora terjatuh. Apakah bapak Yanx marah ? Alhasil wajah Elora sekarang jadi baret-baret. Semoga cepat sembuh.

Tidak ada komentar: